Jum'at, 03 Mei 2024

Follow us:

infobrand
10th INFOBRAND

PLN Icon Plus dan APKASI Berkolaborasi Lakukan Transformasi Digital Pemerintah Daerah di Indonesia

Posted by: 333 viewer

PLN Icon Plus dan APKASI Berkolaborasi Lakukan Transformasi Digital Pemerintah Daerah di Indonesia
PLN Icon Plus dan APKASI

INFOBRAND.ID-PLN Icon Plus berkolaborasi dengan Asosiasi Pemerintah Kabupaten Seluruh Indonesia (APKASI) untuk melakukan transformasi digital pemerintah daerah di Indonesia. Kolaborasi itu ditandai dengan penandatanganan nota kesepahaman antara PLN Icon Plus dengan APKASI, pada hari ini (28/11), di Jakarta. Penandatanganan MoU dilakukan oleh Direktur Bisnis Konektivitas PLN Icon Plus Sigit Witjaksono dan Ketua Umum APKASI Sutan Riska Tuanku Kerajaan, di Hall A Balai Sidang Jakarta Convention Center, Senayan, Jakarta.

Kerja sama ini merupakan bentuk komitmen dan dukungan PLN Icon Plus dalam mewujudkan transformasi digital dalam lingkup pemerintahan daerah di seluruh Indonesia. “Langkah ini sekaligus menjadi awal transisi energi berkelanjutan di daerah,” ungkap Ari Rahmat, Direktur Utama PLN Icon Plus.

Sementara itu, Direktur Bisnis Konektivitas PLN Icon Plus Sigit Witjaksono menambahkan, dengan transformasi digital ini, pemerintah menjadi lebih dekat dengan masyarakat, sehingga lebih cepat dalam mengambil keputusan dan mempercepat keberhasilan dalam membangun gairah, baik secara fisik, SDM (Sumber Daya Manusia), maupun secara ekonomi.

IKLAN INFOBRAND.ID

“Kami dari PLN Icon Plus siap untuk berkolaborasi dengan pemerintah daerah untuk dapat mempercepat pembangunan, terutama melalui digital, baik sistem konektivitas, digital platform, maupun green energy,” tutup Sigit.

 

Baca berita lainnya di Google News


Share This Article!

Video Pilihan dari INFOBRAND TV

Article Related


GrabAds & Kantar Fokuskan Perkembangan TMN di Dunia Digital

GrabAds & Kantar Fokuskan Perkembangan TMN di Dunia Digital
INFOBRAND. ID, JAKARTA – Retail Media Network (RMN) dipercaya akan menjadi cara baru bagi para pengiklan untuk menjangkau konsumen. Ekosistem in...


Hadir di Indonesia, Spartan Race Kolaborasi dengan BRImo Sebagai Mobil Banking Partner

Hadir di Indonesia, Spartan Race Kolaborasi dengan BRImo Sebagai Mobil Banking Partner
INFOBRAND.ID-Spartan Race, penyelenggara Pertandingan Halang Rintang yang didukung PT Bank Rakyat Indonesia (BRI) Persero Tbk, akan menyelenggarakan a...


Danone Indonesia Raih 3 Penghargaan dari The Pinnacle Group

Danone Indonesia Raih 3 Penghargaan dari The Pinnacle Group
INFOBRAND.ID, JAKARTA - Danone Indonesia meraih tiga penghargaan pada ajang The 16th Annual Global CSR & ESG Summit & Awards yang diselenggara...


Multivitamin Rasa Kopi Nutrafor Sukses Boyong Dua Penghargaan Bergengsi dari INFOBRAND.ID

Multivitamin Rasa Kopi Nutrafor Sukses Boyong Dua Penghargaan Bergengsi dari INFOBRAND.ID
INFOBRAND.ID, JAKARTA – Seiring gaya hidup sehat saat ini, mengonsumsi multivitamin atau suplemen makanan diperlukan guna mencukupi kebutuhan vi...